Cara Mengatasi Fungsi Keyboard yang tidak normal

Selamat datang di web pendataan operator sekolah, kali ini kami akan membahas topik kecil tapi menarik. Sudahkanh anda mengalami hal seperti ketika anda mengetik, tak tahunya salah satu tombol yang anda ketikkan tidak muncul?

Hal ini mungkin akan menjadikan kita bingung, apalgi yang terbilang masih sangat awwam dalam menggunkan komputer. Namun jangan langsung gegabah ambil kesimpulan untuk segera membawanya ke tukang servis komputer. Karena ternyata sangat mudah dalam mengatasinya.

Langkah mudah untuk mengatasi “Error keyboard” :

  1. Cari tombol “Fn”
  2. Cari tombol numIK
  3. Pencet bersamaan antara tombol Fn + numIK
  4. Selesai


Jika masih belum normal, tinggal kombinasikan aja dengan menambah huruf “L” menjadi Fn + NumIK + L.

Mudah sekali bukan?

Semoga bermanfaat


0 Response to "Cara Mengatasi Fungsi Keyboard yang tidak normal"

Post a Comment

Flag Counter