Cara Mengatasi Masalah Error Not Responding pada Printer Canon IP 2770

Selamat datang di web pendataan operator sekolah, kali ini kami akan membahas bagaimana Cara Mengatasi Masalah Error Not Responding pada Printer Canon IP 2770. Pembahasan ini merupakan pengalaman pribadi tim OPS Indonesia yang kebetulan menemukan masalah yang seperti judul diatas.

Penyebab terjadinya error pada printer karena software Resetternya yang tidak bekerja, atau kemungkinana lain adalah versi yang digunakan tidak support dengan printer. Hal ini bias saja terjadi karena Resetter antara Printer satu dengan yang lainnya agak berbeda menurut versi masing-masing.

Untuk mengatasi masalah diatas gunakan software restte yang cocok dengan Printer Canon IP 2770. Kami sarankan untuk menggunakan Reseter Service Toll V3400, karena resetter satu ini bisa support dengan printer Canon IP2770. Anda bias download Software gratis Reseter Service Tool V3400 pada link dibawah ini.


Setelah download selesai, extract dulu filenya, kemudian klik pada gambar Service tool  (ada gambar Kotak tumpukan) dan jalankan “RUN”. Untuk lebih jelasnya silahkan baca petunjuk atau proses dibawah ini dengan runtut.

Langkah mengatasi Masalah Error Not Responding pada Printer Canon IP 2770 :
  1. Langkah Pertama, Pastikan Printer pada posisi off dan kabel power tepasang.
  2. Langkah Kedua, Tekan dan tahan tombol resume sekitar 2 detik, kemudian tekan tombol power (INGAT, tombol resume jangan dilepas dulu), kemudian lepaskan tombol resume dan pencet 5x, dan lepas bersamaan dengan tombol power.  Tunggu beberapa saat, karena kali ini Printer melakukan ad detect new driver  yang menunjukkan Printer pada posisi service mode.
  3. Langkah Ketiga, Jalankan software reseternya, dan jangan lupa siapkan kertas pada printer.
    Cara Mengatasi Masalah Error Not Responding pada Printer Canon IP 2770
     
  4. Langkah Keempat,Klik pada kolom “Set” pada Clear Ink Counter dan tunggu sampai proses finish, 
    Cara Mengatasi Masalah Error Not Responding pada Printer Canon IP 2770
    Klik "Set" pada kolom Clear Ink Counter
    Cara Mengatasi Masalah Error Not Responding pada Printer Canon IP 2770
    Klik "OK"
  5. Langkah Kelima, Klik lagi kolom “Set” pada Clear Absorber Counter dan tunggu sampai finish. 
    Cara Mengatasi Masalah Error Not Responding pada Printer Canon IP 2770
    Klik "Set" pada kolom Clear Absorber Counter
    Cara Mengatasi Masalah Error Not Responding pada Printer Canon IP 2770
    Klik "OK" 
  6. Langkah Keenam, klik pada kolom bertuliskan “EEPROM” dan printer akan mulai mencetak. 
    Cara Mengatasi Masalah Error Not Responding pada Printer Canon IP 2770
    Klik "EEPROM" kemudian Klik "OK"
  7. Langkah Terakhir, Silahkan matikan printer dan hidupkan kembali.


Bagaimana? Cukup mudah bukan? Kalau kita melakukan langkah-langkahnya secara urut pasti akan mudah melakukannya. Biasakan melakukan pekerjaan secara urut karena akan menjadikan kita sabar dan selalu terbiasa akan sikap disiplin, dalam hal ini disiplin etika. Karena dengan kedisiplinan itu akan menjadikan kita tidak terlalu terburu-buru dalam melakukan sesuatu.

Semoga Bermanfaat

0 Response to "Cara Mengatasi Masalah Error Not Responding pada Printer Canon IP 2770"

Post a Comment

Flag Counter